Indonesia Casual Discussion Warkop Indonesia

Madokafc

Experienced member
Think Tank Analyst
DefenceHub Diplomat
Messages
5,913
Reactions
4 10,053
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia

Slovakia gave one battery of their S300PMU along with the missiles (which is every unit they had) to Ukraine, in return of Patriot from the West next week.

Maybe we could do the same by sending our ancient S60 in return of Oerlikon(?) :D

Return of Investment nya tinggi juga tuh, S300 ditukar Patriot.


Indonesia ga coba kirim Anoa atau Komodo versi "ambulans", lumayan promosi barang kek Australia dengan Bushmaster. Jualan sniper rifle juga boleh biar dapat cap battle proven. Mumpung lawannya No.2 dimuka bumi
 

San.geuk

Active member
Messages
81
Reactions
49
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Jangankan kirim senjata, melhat kejahatan perang aja absten, G20 undang Rusia masih mikir2, maaf pemerintah sekarang tergolong inutil coward dipanggung internasional, padahal posisi geografi jauh, kudos to turky they have big balls of steel
 

schuimpjes

Experienced member
Messages
2,522
Reactions
3 1,573
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
melhat kejahatan perang aja absten
Bebas dan tidak aktif wkwk, but I know there were maybe other considerations.
pemerintah sekarang tergolong inutil coward dipanggung internasional
It's possible to change it. Democracy means every people can change the government based on what they want, the problem is there's no group of people (party) that represent the view of lot more engaged on foreign policy. Maybe we also wrong for not that politically active to make party or change certain parties stance to what we want. But honestly, I still believe that this democracy can brought us to an era that we have decent government, all aspects.

*word decent there is relative, each people has different view on what decent for them
 

San.geuk

Active member
Messages
81
Reactions
49
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
if Indonesia wants to become a real global powerhouse in the future we should take steps in global stage, thats when somesays Indonesia too inward looking I'm agree with him
 

NEKO

Experienced member
Indonesia Correspondent
Messages
3,183
Reactions
4 2,806
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
+ "Nice joint exercise you'll have there, and it will involves armies from ten nations to boot. It will be a shame if..."
- "If what?"
+ "Err..."
Ngambek soalnya ga diajak.
Mempertanyakan tentang latgab ini maksudnya apa, apakah mau memojokkan tiongkok? Abis itu terus cipika cipiki kalo ID-CN itu sahabat. Tapi nantinya bakal rese lagi di Natuna.

Latihan bersama yang bertajuk Super Garuda Shield akan dilaksanakan pada 1-14 Agustus dan akan mengikutsertakan Angkatan Laut, Darat dan Udara, kata Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat Brigjen. Tatang Subarna.

Latihan Bersama Super Garuda Shield tahun 2022 diselenggarakan oleh Mabes TNI dengan melibatkan tiga matra,” kata Tatang kepada BenarNews.

“Latihan akan digelar di perairan Natuna dan sekitar Baturaja,” ujarnya.

Tatang menolak memberikan informasi lebih banyak, namun dalam laman TNI AD disebutkan bahwa latihan bersama itu selain di Baturaja, Sumatra Selatan juga akan dilakukan di Amborawang, Kalimantan Timur.

Laman tersebut juga menyebutkan bahwa Garuda Shield-16/2022 akan melibatkan banyak negara selain Indonesia dan Amerika Serikat, yaitu Inggris, Kanada, Papua Nugini, Timor Leste, Australia, Malaysia, Singapura dan Jepang.


Tapi 3 matra dari 10 negara itu mantap juga, baru wacana udah ada yang ketar-ketir.
 

Madokafc

Experienced member
Think Tank Analyst
DefenceHub Diplomat
Messages
5,913
Reactions
4 10,053
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Meme material

278065817_7247932065281428_8698385608002401499_n.jpg
 

schuimpjes

Experienced member
Messages
2,522
Reactions
3 1,573
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Israel–Palestine on fire again, this time not in Gaza, but West Bank. IDF conducting raid in Jenin again like during the Second Intifada. Looks like the operation is to response terror attacks this few days/weeks.

Jenin itself is known for lot of Palestinian attackers were originated during the Second Intifada.
 

FPXAllen

Contributor
Indonesia Correspondent
Messages
1,126
Reactions
4 1,702
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Tapi 3 matra dari 10 negara itu mantap juga, baru wacana udah ada yang ketar-ketir.
Kayanya sih gak semua dari 10 negara yang bisa kirim tiga matra. Ini juga belom ada informasi berapa jumlah peserta dari setiap negara peserta, jadi gak menutup kemungkinan ada beberapa yang nantinya datang sebagai observer aja.
 

this is crunch

Contributor
Messages
657
Reactions
4 633
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia

Madokafc

Experienced member
Think Tank Analyst
DefenceHub Diplomat
Messages
5,913
Reactions
4 10,053
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Bandung tinggal perbaiki sistem transportasi publiknya minimal pelayanan kaya Transjakarta, bakal asik liburan tiap minggu ke Bandung. Udah macet, transportasi publik penuh angkot ngetem, males banget klo ga pke kendaraan pribadi.

Ridwan Kamil ga guna juga sih, urusan infrastuktur ga ada yang dibangun selama dia jabat walikota Bandung sekarang Gubernur Jawa barat juga masih ga keliatan kerja nyatanya. Ganjar Pranowo masih mending, KRL diam diam udah kelar juga, belum lagi kereta bandara dan ekspres yang banyak dibangun di Jawa Tengah.
 

FPXAllen

Contributor
Indonesia Correspondent
Messages
1,126
Reactions
4 1,702
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Bandung tinggal perbaiki sistem transportasi publiknya minimal pelayanan kaya Transjakarta, bakal asik liburan tiap minggu ke Bandung. Udah macet, transportasi publik penuh angkot ngetem, males banget klo ga pke kendaraan pribadi.
"Teh, Akang! Rapat teh, kang! Bisa masuk, masuk! Bisa itu tujuh enam, tujuh enam!!!"

*Me, sat in the back, squished between the rear window on one side and a big dude on the other side:

"!$#^(ADG(^&!$IYHA)(!!!!"
 

Madokafc

Experienced member
Think Tank Analyst
DefenceHub Diplomat
Messages
5,913
Reactions
4 10,053
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
"Teh, Akang! Rapat teh, kang! Bisa masuk, masuk! Bisa itu tujuh enam, tujuh enam!!!"

*Me, sat in the back, squished between the rear window on one side and a big dude on the other side:

"!$#^(ADG(^&!$IYHA)(!!!!"

Untung bukan Batak sopir tembaknya
 

FPXAllen

Contributor
Indonesia Correspondent
Messages
1,126
Reactions
4 1,702
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
Untung bukan Batak sopir tembaknya
Beuh. Angkot merah rute 05, Cicaheum-Cibaduyut, was the most notorious one. Ga tau kl sekarang, udah bertahun-tahun gak ke Bandung lagi.

Those tetanus-ridden death wagons,... Udah cukup deh buat gw.
 

this is crunch

Contributor
Messages
657
Reactions
4 633
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
"Teh, Akang! Rapat teh, kang! Bisa masuk, masuk! Bisa itu tujuh enam, tujuh enam!!!"

*Me, sat in the back, squished between the rear window on one side and a big dude on the other side:

"!$#^(ADG(^&!$IYHA)(!!!!"
and it kinda embarrassing to get out from such crowded angkot from the very back without bumping your bag behind to other passenger
 

FPXAllen

Contributor
Indonesia Correspondent
Messages
1,126
Reactions
4 1,702
Nation of residence
Indonesia
Nation of origin
Indonesia
and it kinda embarrassing to get ot from such crowded angkot from the very back without bumping your bag behind to other passenger
Masih mending.

Gw dulu pernah gondrong sebahu. Bukan bragging, tapi beneran rambut Sunsilk kata temen2 cewek dulu.

Turun angkot dong, kejeduk sama kaitan pintu di atas. Hasilnya ada kali sejumput rambut panjang gw nyangkut disana.

Untung gak sampe botak (dulu). Sekarang sih soal lain...
 

Follow us on social media

Top Bottom